kisah klasik perjalanan kelompok riding (klorid 1 VMC) road to HBD 2016 

Honda bikers day ( HBD) adalah moment tahunan yang banyak di tunggu para bikers di tanah air , tak terkecuali dari rekan2 dari VERZA MALANG CLUB (VMC)., HBD 2016 pantai boom banyuwangi adalah  yang 4 kalinya VMC turut memeriahkan event akbar tersebut .

Nah untuk kali ini mimin akan bercerita sedikit perjalanan kelompok riding (klorid 1) ,sekitar jam 11malam kloter pertama VMC resmi diberangkat  dari titik kumpul bhumi kopi mantap dampit malang ,perjalanan melewati  tikungan2 yang begitu sahdunya  , melewati jalur selatan yaitu  dari dampit -lumajang para rider tampak menikmati jalanan walaupun jalan baru di guyur hujan seharian

Klorid 1 VMC sendiri di ikuti oleh sekitar 12 rider VMC , perjalanan -+ 2 jam kami istirahat sebentar untuk menikmati kopi di kota lumajang, setelah cukup istirahat kami melanjutkan ke kota jember perjalan -+ 1 jam , di jember sudah menunggu member VMC yang lain untuk bergabung , sesampainya di jember kami tidak langsung gas banyuwangi dikarenakan fisik dan stamina kami ngedrop akhirnya kami putuskan untuk tidur dan istirahat di jember .

Sebelum adzan subuh kami bangun  untuk menunaikan ibadah sholat subuh , sekitar  jam 5 pagi kita berangkat pelan2 menuju banyuwangi dan lokasi pantai boom sekitar jam 8 kurang ……ini ceritaku mana ceritamu ??
Wasalam

Gus 009

2 respons untuk ‘kisah klasik perjalanan kelompok riding (klorid 1 VMC) road to HBD 2016 

Tinggalkan Balasan ke Iwanbanaran Batalkan balasan